Slot Terjemahannya Bahasa Indonesia

Slot Terjemahannya Bahasa Indonesia

Dongeng dalam bahasa Inggris tentang hewan: The Ant and The Grasshopper

The story tells of a grasshopper that spends the summer singing and idling away his time. Meanwhile, his neighbors, a colony of ants, work hard throughout the summer to store food for the winter. The grasshopper laughs at the ants and tells them they should enjoy the summer.

The ants tell the grasshopper that he should store food for the winter or he will starve when everything is frozen. When winter comes, the ants are in their nest, resting and surviving on the food they store. The grasshopper comes to their door, hungry and cold. He begs the ants for food and says he realized the error of his ways.

The ants share their food with him and make him promise to work hard next summer, to gather and store food.

Daftar Kosakata Kata Ganti (Pronoun)

Di bawah ini adalah daftar kosakata bahasa Inggris yang masuk ke dalam kata ganti atau pronoun.

Arti atau terjemahan cerita Cinderella

Seorang gadis cantik bernama Cinderella tinggal bersama ibu tiri dan dua saudara tiri yang jahat. Sang ibu tiri menyuruhnya melakukan semua pekerjaan rumah dan selalu bersikap kejam padanya.

Suatu ketika, ibu tiri dan kedua saudaranya diundang pergi ke pesta dansa di istana kerajaan, meninggalkan Cinderella seorang diri di rumah. Cinderella ingin menghadiri pesta tersebut dan merasa sangat sedih karena ia ditinggalkan.

Tiba-tiba seorang ibu peri muncul dari semburan cahaya, ia menggunakan sihirnya untuk mengubah Cinderella menjadi seorang putri yang mengenakan gaun indah dan sepatu kaca. Ibu peri juga mengubah labu dan beberapa tikus menjadi kereta dan kuda. Kini Cinderella bisa menghadiri pesta dansa.

Namun ibu peri mengingatkan Cinderella bahwa sihirnya akan hilang tepat pada tengah malam dan ia harus pulang sebelum itu. Ketika Cinderella tiba di pesta dansa, sang pangeran melihatnya, lalu mereka jatuh cinta.

Mereka menari sampai tengah malam. Tepat ketika jam menunjukkan pukul dua belas malam, Cinderella bergegas kembali ke keretanya, tanpa sengaja meninggalkan salah satu sepatu kacanya.

Sang pangeran lantas mencari ke setiap rumah di kota untuk menemukan gadis misterius yang ukuran kakinya pas dengan sepatu kaca tersebut. Sampailah kemudian ia di rumah ibu tiri Cinderella yang jahat dan menemukan bahwa sepatu itu milik Cinderella. Kemudian pangeran dan Cinderellah menikah dan hidup bahagia selamanya.

Daftar Kosakata Kata Kerja (Verb)

Simak daftar kosakata bahasa Inggris yang masuk ke dalam kata kerja atau verb.

Arti atau terjemahan dongeng bahasa Inggris Beauty and the Beast

Suatu hari ada seorang pedagang yang tersesat di tengah badai dan berlindung di sebuah kastil yang tidak sengaja ia temukan. Saat akan beranjak pergi, ia memetik sekuntum bunga mawar dari taman kastil untuk diberikan sebagai hadiah kepada putrinya, Belle.

Ternyata kastil tersebut milik seekor binatang mengerikan yang kemudian memenjarakan pedagang tersebut karena mencoba mencuri sekuntum mawar dari taman. Pedagang itu memohon untuk dibebaskan dan akan memberi tahu binatang tersebut bahwa ia hanya menginginkan mawar untuk putrinya.

Sang binatang, The Beast lantas melepaskannya dengan syarat putrinya akan menggantikannya dan tinggal di kastil tersebut. Pedagang itu kemudian kembali ke rumah dan menceritakan semuanya kepada Belle.

Belle lantas pergi untuk tinggal di kastil bersama The Beast demi menggantikan ayahnya. Perlahan-lahan The Beast jatuh cinta kepada Belle yang cantik. Belle juga menyadari bahwa The Beast sebenarnya baik hati dan tidak kejam.

Suatu hari, Belle meminta izin untuk pergi menemui ayahnya. Saat ia pergi, The Beast merasa patah hati. Belle yang kemudian kembali lagi ke kastil, melihat bahwa The Beast sedang sekarat. Ia memegang tubuh binatang itu dan menangis sambil mengakui bahwa ia mencintainya.

Tiba-tiba The Beast berubah menjadi seorang pangeran tampan. Ternyata dulunya ia dikutuk oleh penyihir dan berubah menjadi The Beast sampai ada seorang wanita yang benar-benar mencintainya meskipun penampilannya mengerikan.

Kutukan tersebut lantas musnah setelah Belle berkata bahwa ia mencintai The Beast. Kemudian sang pangeran dan Belle menikah dan hidup bahagia selamanya.

Kosakata dalam Bahasa Inggris

Setelah mengetahui apa itu kosakata, kini detikers perlu mengetahui sejumlah kosakata dalam bahasa Inggris. Perlu diketahui, kosakata bahasa Inggris dapat dibedakan menjadi berbagai macam, seperti kata kerja (verb), kata benda (noun), kata sifat (adjective), kata keterangan (adverb), dan kata ganti (pronoun).

Untuk lebih lengkapnya, mari kita simak 250 lebih kosakata bahasa Inggris di bawah ini.

Daftar Kosakata Kata Sifat (Adjective)

Di bawah ini terdapat sejumlah kosakata bahasa Inggris yang termasuk ke dalam kata sifat atau adjective.

Arti atau terjemahan cerita bahasa Inggris The Ant and The Grasshopper

Cerita ini menceritakan mengenai seekor belalang yang menghabiskan musim panasnya dengan bernyanyi dan bermalas-malasan. Sementara itu di sisi lain, koloni semut bekerja keras sepanjang musim panas untuk menyimpan persediaan makanan untuk musim dingin. Sang belalang menertawakan tindakan yang dilakukan koloni semut dan memberitahukan bahwa mereka seharusnya menikmati musim panas.

Para semut lantas memberi tahu belalang bahwa ia harus menyimpan makanan untuk musim dingin atau ia akan kelaparan di saat semuanya akan membeku.

Tibalah saat musim dingin, koloni semut berada di sarangnya, beristirahat dan bertahan hidup dari persediaan makanan yang telah mereka simpan.

Kemudian belalang datang ke sarang mereka dalam kondisi lapar dan kedinginan. Ia meminta para semut untuk membagi makanannya dan mengatakan bahwa ia telah menyadari kesalahannya. Koloni semut pun membagi makanan dengan belalang dan membuatnya berjanji untuk bekerja keras selama musim panas mendatang untuk mengumpulkan dan menyimpan makanan.

Cerita bahasa Inggris Cinderella

Once, a beautiful girl named Cinderella lived with her wicked stepmother and two stepsisters. The stepmother made her do all the housework and was very cruel to her. One day, the stepmother and stepsisters go to a ball in the King’s palace, leaving Cinderella behind. Cinderella wanted to attend the ball and felt very sad that she had been left behind.

Suddenly, a fairy godmother appeared in a burst of light, and she used her magic to transform Cinderella into a princess, wearing a lovely dress and glass slippers. She also turned a pumpkin and some mice into a carriage and horses, respectively. Cinderella could now attend the ball.

The fairy godmother warned her that the magic would wear off at midnight and that Cinderella should return home before that. When Cinderella arrived at the ball, the prince saw her, and they fell in love. They danced together until midnight. When the clock struck twelve, Cinderella rushed to her carriage, leaving behind one of her glass slippers.

The prince searched every house in town for the mysterious girl whose foot fit into the glass slipper. He reached the wicked stepmother’s house and found the shoe belonged to Cinderella. Thus, the prince and Cinderella got married and lived happily ever after.

Arti atau terjemahan cerita Rapunzel

Dahulu kala, seorang gadis bernama Rapunzel dikenal dengan rambut pirang panjangnya yang indah terkurung di menara tanpa pintu oleh penyihir jahat. Penyihir tersebut tidak pernah mengizinkan Rapunzel keluar hingga membuatnya kesepian dan sengsara.

Suatu hari, seorang pangeran muda yang tampan mendengar suara Rapunzel, dan akhirnya jatuh cinta padanya. Keduanya memutuskan untuk melarikan diri, tetapi entah bagaimana penyihir itu mengetahuinya. Dia memotong rambut panjang Rapunzel yang indah dan merapal mantra padanya, yang membuatnya hidup di gurun yang sepi. Penyihir itu juga merapal mantra pada pangeran yang membuatnya buta dan mengembara di hutan yang sepi.

Setelah bertahun-tahun mengembara, Pangeran dan Rapunzel akhirnya bertemu. Rapunzel sangat senang melihat pangerannya sehingga dia mulai menangis, dan beberapa air matanya jatuh di mata pangeran yang membuat pangeran dapat melihat kembali, dan keduanya pun hidup bahagia selamanya di kerajaan mereka.